• Latest
  • Trending
Dosen Unimed Edukasi Pemasangan Lampu Penerangan Jalan Umum Berbasis Tenaga Surya di Percut

Dosen Unimed Edukasi Pemasangan Lampu Penerangan Jalan Umum Berbasis Tenaga Surya di Percut

1 tahun ago
Zulkarnaen Ahmad Dinilai Layak Pimpin Perumda Tirta Tanjung

Zulkarnaen Ahmad Dinilai Layak Pimpin Perumda Tirta Tanjung

2 hari ago
Kolaborasi Inalum dan PJT 1 untuk Konservasi Air, Hutan, dan Masa Depan Danau Toba

Kolaborasi Inalum dan PJT 1 untuk Konservasi Air, Hutan, dan Masa Depan Danau Toba

3 hari ago
Melalui Program TJSL, PTPN IV Regional II Dukung Pembangunan Infrastruktur Masyarakat Simalungun

Melalui Program TJSL, PTPN IV Regional II Dukung Pembangunan Infrastruktur Masyarakat Simalungun

4 hari ago
FMPP Sumut Desak Kapolda Sumut Tindak Tegas Praktik Perjudian dan Narkoba di Wilkum Polres Belawan

FMPP Sumut Desak Kapolda Sumut Tindak Tegas Praktik Perjudian dan Narkoba di Wilkum Polres Belawan

6 hari ago
Bupati Batu Bara Hadiri Konferensi Pengurus Cabang IV NU Batu Bara

Bupati Batu Bara Hadiri Konferensi Pengurus Cabang IV NU Batu Bara

1 minggu ago
Mie Sedaap Hadir di Samsat Medan Selatan, Warga Wajib Pajak Dapat Mie Gratis

Mie Sedaap Hadir di Samsat Medan Selatan, Warga Wajib Pajak Dapat Mie Gratis

1 minggu ago
TIM HUKUM AMPASU RESMI LAPORKAN MANAGER SIBULAN ESTATE PT PP LONSUM KE Bareskrim POLRI

TIM HUKUM AMPASU RESMI LAPORKAN MANAGER SIBULAN ESTATE PT PP LONSUM KE Bareskrim POLRI

1 minggu ago
INALUM Menapaki Usia Emas 50 Tahun, Meneguhkan Eksistensi di Industri Aluminium Nasional

INALUM Menapaki Usia Emas 50 Tahun, Meneguhkan Eksistensi di Industri Aluminium Nasional

2 minggu ago
PB ALAMP AKSI Mendesak APH Segera Periksa Pimpinan Region BSI Medan

PB ALAMP AKSI Mendesak APH Segera Periksa Pimpinan Region BSI Medan

2 minggu ago
Pasca Libur Natal dan Tahun Baru 2025-2026, Bupati Simalungun Pimpin Apel Pagi: Disiplin ASN Faktor Penting Meningkatkan Kinerja

Pasca Libur Natal dan Tahun Baru 2025-2026, Bupati Simalungun Pimpin Apel Pagi: Disiplin ASN Faktor Penting Meningkatkan Kinerja

2 minggu ago
ADVERTISEMENT
Sekretaris DPD PAN Batu Bara Minta APH Pro Aktif Tegakkan Pasal UU Pers Terkait Laporan Pengaduan Wartawati di Batu Bara

Sekretaris DPD PAN Batu Bara Minta APH Pro Aktif Tegakkan Pasal UU Pers Terkait Laporan Pengaduan Wartawati di Batu Bara

3 minggu ago
Usut Tuntas Tragedi Penembakan di Sondi Raya, Kapolres Segera Mengundurkan Diri, ini Kata Ketua DPC. GAMKI Simalungun

Usut Tuntas Tragedi Penembakan di Sondi Raya, Kapolres Segera Mengundurkan Diri, ini Kata Ketua DPC. GAMKI Simalungun

3 minggu ago
  • Beranda
  • Redaksi
  • Sumut
    • Medan
    • Deli Serdang
    • Pematang Siantar
    • Teb. Tinggi
    • Simalungun
    • Asahan
    • Batu Bara
    • Kepulauan Nias
    • Pakpak Bharat
    • Dairi
    • Samosir
    • Tanjung Balai
    • Dairi
    • Sergai
    • Tapanuli
    • Sumut Sekitarnya
  • Hukum
  • Ekonomi
  • Nasional
  • Politik
  • Internasional
  • Batam
  • Bisnis
  • Olahraga
  • LifeStyle
    • Budaya
    • Edukasi
    • Food & Drink
    • Resep Masakan
    • Kesehatan
    • Selebriti
    • Traveling
    • Wisata
  • Teknologi
    • Aplikasi
    • Gadget
    • Komputer
    • Software
Minggu, Januari 18, 2026
Minggu, Januari 18, 2026
  • Login
JeNews
  • Beranda
  • Redaksi
  • Sumut
    • Medan
    • Deli Serdang
    • Pematang Siantar
    • Teb. Tinggi
    • Simalungun
    • Asahan
    • Batu Bara
    • Kepulauan Nias
    • Pakpak Bharat
    • Dairi
    • Samosir
    • Tanjung Balai
    • Dairi
    • Sergai
    • Tapanuli
    • Sumut Sekitarnya
  • Hukum
  • Ekonomi
  • Nasional
  • Politik
  • Internasional
  • Batam
  • Bisnis
  • Olahraga
  • LifeStyle
    • Budaya
    • Edukasi
    • Food & Drink
    • Resep Masakan
    • Kesehatan
    • Selebriti
    • Traveling
    • Wisata
  • Teknologi
    • Aplikasi
    • Gadget
    • Komputer
    • Software
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Redaksi
  • Sumut
    • Medan
    • Deli Serdang
    • Pematang Siantar
    • Teb. Tinggi
    • Simalungun
    • Asahan
    • Batu Bara
    • Kepulauan Nias
    • Pakpak Bharat
    • Dairi
    • Samosir
    • Tanjung Balai
    • Dairi
    • Sergai
    • Tapanuli
    • Sumut Sekitarnya
  • Hukum
  • Ekonomi
  • Nasional
  • Politik
  • Internasional
  • Batam
  • Bisnis
  • Olahraga
  • LifeStyle
    • Budaya
    • Edukasi
    • Food & Drink
    • Resep Masakan
    • Kesehatan
    • Selebriti
    • Traveling
    • Wisata
  • Teknologi
    • Aplikasi
    • Gadget
    • Komputer
    • Software
No Result
View All Result
JeNews
No Result
View All Result
Home LifeStyle Edukasi

Dosen Unimed Edukasi Pemasangan Lampu Penerangan Jalan Umum Berbasis Tenaga Surya di Percut

November 8, 2024
in Edukasi
Dosen Unimed Edukasi Pemasangan Lampu Penerangan Jalan Umum Berbasis Tenaga Surya di Percut
ADVERTISEMENT

MEDAN | Jenews.id – Tim Dosen PKM Universitas Negeri Medan (UNIMED) yang diketuai Yoakim Simamora, ST., MT serta rekan dosen Mega Silfia Dewy, M.Pdt dan Agnes Irene Silitonga, S.Kom, M.Kom melakukan program kegiatan pemasangan lampu penerangan jalan dengan memanfaatkan energi Surya.

Program ini diluncurkan sebagai bagian dari program universitas Negeri Medan untuk membantu dosen dan mahasiswa dalam meningkatkan kemampuan dan kemandirian dalam mengabdi kepada masyarakat, program ini juga bertujuan untuk mengatasi suatu masalah yang di hadapi masyarakat karena kurangnya fasilitas penerangan pada jalan.

Tim Dosen PKM UNIMED menyatakan proyek ini tidak hanya membantu menghemat biaya listrik bagi pemerintah desa tetapi juga meningkatkan keselamatan dan kenyamanan warga desa. “Dengan penerangan jalan yang lebih baik, kami berharap dapat mengurangi angka kejahatan dan kecelakaan lalu lintas di malam hari,” ujar Yoakim Simamora, ST., MT salah seorang Tim Dosen PKM UNIMED.

Para warga desa juga menyambut baik proyek ini. Mereka merasa bahwa penggunaan energi surya akan membawa dampak positif jangka panjang bagi lingkungan dan mendorong kesadaran masyarakat akan pentingnya energi terbarukan. Proyek ini juga diharapkan dapat menjadi contoh bagi desa-desa lain di Kabupaten Deli Serdang untuk beralih ke penggunaan energi ramah lingkungan.

ADVERTISEMENT

Dengan adanya proyek ini, Desa Cinta Damai menjadi salah satu desa percontohan dalam hal pemanfaatan energi terbarukan di wilayahnya. Program ini menunjukkan bahwa inisiatif lokal dapat berkontribusi signifikan terhadap upaya nasional dan global dalam mengurangi emisi karbon dan melindungi lingkungan.

Program ini juga dinilai sebagai solusi jangka panjang yang ekonomis, mengingat biaya operasional dan perawatan lampu-lampu bertenaga surya ini lebih rendah dibandingkan dengan sistem penerangan konvensional yang menggunakan listrik dari jaringan PLN. Selain itu, inisiatif ini diharapkan dapat meningkatkan keamanan dan kenyamanan warga saat beraktivitas di malam hari, sekaligus mendukung pembangunan berkelanjutan di tingkat desa.(wsp)

Previous Post

Wali Kota Gunungsitoli Serahkan 40 Unit Bantuan Perahu Dayung Untuk Nelayan

Next Post

Ladang Ganja Milik SG Ditemukan Polisi, 24 Batang Ganja Siap Jual Diamankan

Next Post
Ladang Ganja Milik SG Ditemukan Polisi, 24 Batang Ganja Siap Jual Diamankan

Ladang Ganja Milik SG Ditemukan Polisi, 24 Batang Ganja Siap Jual Diamankan

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

JeNews

© jenews.id|2024

Navigate Site

  • Beranda
  • Redaksi
  • Sumut
  • Hukum
  • Ekonomi
  • Nasional
  • Politik
  • Internasional
  • Batam
  • Bisnis
  • Olahraga
  • LifeStyle
  • Teknologi

Follow Us

No Result
View All Result
  • Beranda
  • Redaksi
  • Sumut
    • Medan
    • Deli Serdang
    • Pematang Siantar
    • Teb. Tinggi
    • Simalungun
    • Asahan
    • Batu Bara
    • Kepulauan Nias
    • Pakpak Bharat
    • Dairi
    • Samosir
    • Tanjung Balai
    • Dairi
    • Sergai
    • Tapanuli
    • Sumut Sekitarnya
  • Hukum
  • Ekonomi
  • Nasional
  • Politik
  • Internasional
  • Batam
  • Bisnis
  • Olahraga
  • LifeStyle
    • Budaya
    • Edukasi
    • Food & Drink
    • Resep Masakan
    • Kesehatan
    • Selebriti
    • Traveling
    • Wisata
  • Teknologi
    • Aplikasi
    • Gadget
    • Komputer
    • Software

© jenews.id|2024

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Create New Account!

Fill the forms bellow to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
Artikel ini telah dilihat : 190 kali.